Download Video di Youtube Melalui Terminal di Linux

Untuk Anda yg terbiasa menggunakan Windows mungkin tidak ada masalah jika ingin mendownload video di youtube karena bisa menggunakan aplikasi IDM ataupun software downloader lainnya. Di Linux kita dapat mendownload video di Youtube melalui terminal setelah menginstall Youtube-dl terlebih dahulu. Aplikasi ini dapat digunakan di Linux Mint, Backtrack, Ubuntu, dan Distro Linux lainnya
caranya cukup mudah, tinggal install youtube-dl dengan cara mengetikkan di terminal
sudo apt-get install youtube-dl ,
setujui penginstalan denga mengetikkan "Y" dan tunggu proses instalasi sampai selesai.

Sekarang kita sudah bisa mendownload video di youtube melalui terminal dengan perintah
youtube-dl url_video_youtube
Contoh: youtube-dl http://www.youtube.com/watch?v=hJ0rcCaTf8w
Tekan Enter dan tunggu proses download sampai selesai.
Hasil download videonya terletak pada direktory Home.

Sekian, semoga bermanfaat.^^
Continue Reading »

3 komentar:

djamal said... July 9, 2012 at 11:26 PM

maklum masi awam
bang setelah aku install di terminal kok keluran pemberthuan y kayak gni



Reading package lists... Done
Building dependency tree
Reading state information... Done
youtube-dl is already the newest version.
The following packages were automatically installed and are no longer required:
libdmraid1.0.0.rc16 python-pyicu libdebian-installer4 libecryptfs0 reiserfsprogs rdate
bogl-bterm ecryptfs-utils libasound2-plugins libdebconfclient0 dmraid
Use 'apt-get autoremove' to remove them.
0 upgraded, 0 newly installed, 0 to remove and 118 not upgraded.

emng itu udh terinstal atau gak....
maklum masi awam..

Firin Ahmad said... July 14, 2012 at 6:52 AM

"youtube-dl is already the newest version"
itu berarti sudah terinstall dan sudah terupdate mas ^_^

Unknown said... October 14, 2013 at 6:51 AM

Assalamu'alaikum mas
seteah saya install tapi belum bisa didownload,
hasilnya seperti ini
[youtube] Setting language
[youtube] pDURt4sE9Is: Downloading video webpage
[youtube] pDURt4sE9Is: Downloading video info webpage
[youtube] pDURt4sE9Is: Extracting video information
ERROR: no fmt_url_map or conn information found in video info


itu bagaimana ya?
tnx

Post a Comment

Search

Free Automatic Backlink Service Malaysia Free Backlink ServicesFree Promotion LinkFree Smart Automatic BacklinkMAJLIS LINK: Do Follow BacklinkLink Portal Teks TVAutoBacklinkGratisjapanese instant free backlink Free Plugboard Link Banner Button